Jateng
Minggu, 10 April 2022 - 14:00 WIB

Cik Hwa: Ikhtiar Menjaga dan Mendokumentasikan Bahasa Jawa Dialek Blora

Bahasa Jawa sangat kaya, tidak tunggal. Bahasa Jawa punya aneka variasi dialek, salah satunya dialek Blora. Sastra Jawa menjadi sarana menjaga dan mendokumentasikan bahasa Jawa dialek Blora.

  Ichwan Prasetyo   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Warga menyaksikan pendaratan perdana pesawat King Air 200GT di Bandara Ngloram, Cepu, Blora, Jawa Tengah beberapa waktu lalu. Pendaratan pesawat tersebut sebagai uji coba landasan pacu sepanjang 1,2 kilometer setelah pemerintah mengaktifkan lagi bandara itu yang terbengkalai selama 34 tahun. (Antara/Yusuf Nugroho)

Solopos.com, SOLO – Bahasa Jawa sangat kaya, tidak tunggal. Bahasa Jawa punya aneka variasi dialek. Jurnalis dan sastrawan Gunawan Budi Susanto berikhtiar melestarikan bahasa Jawa dialek Blora dalam buku kumpulan cerita pendek berbahasa Jawa berjudul Cik Hwa.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif