Jateng
Minggu, 16 Oktober 2016 - 01:50 WIB

FOTO KEMARAU 2016 : Produksi Kasur Terganggu Hujan

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Pekerja menjemur kapuk randu untuk diolah menjadi bahan pembuatan kasur di Pringapus, Kabupaten Semarang, Jateng, Jumat (7/10/2016).

Kemarau 2016 buruk untuk produksi kasur.

Produksi kasur terganggu kemarau basah yang terjadi pada tahun 2016 ini. Penjemuran kapuk randu untuk diolah menjadi bahan pembuatan kasur di salah satu rumah produksi di Pringapus, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah (Jateng), Jumat (7/10/2016), diakui pekerja tak berlangsung maksimal. Menurut produsen setempat, produksi kapuk pengisi kasur tersebut mengalami penurunan lebih dari 50% karena waktu penjemuran terganggu dan menjadi tidak menentu karena curah hujan tinggi sekitar sebulan terakhir ini.

Advertisement

KLIK dan LIKE di sini untuk lebih banyak berita Semarang Raya

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif