Jateng
Kamis, 24 November 2016 - 03:50 WIB

Foto Penanggulangan Terorisme Diseminarkan

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Deputi VI Bidang Komunisi dan Informasi Badan Intelijen Negara (BIN) Sundawan (kanan) berbicara pada Seminar Nasional Peran Masjid dalam Penanggulangan Radikalisme dan Terorisme di Semarang, Jateng, Rabu (23/11/2016). (JIBI/Solopos/Antara/R. Rekotomo)

Penanggulangan terorisme diseminarkan di Semarang.

Deputi VI Bidang Komunisi dan Informasi Badan Intelijen Negara (BIN) Sundawan berbicara pada Seminar Nasional Peran Masjid dalam Penanggulangan Radikalisme dan Terorisme di Semarang, Jateng, Rabu (23/11/2016). (JIBI/Solopos/Antara/R. Rekotomo)

Advertisement

Seminar Nasional Peran Masjid dalam Penanggulangan Radikalisme dan Terorisme digelar di Semarang, Jawa Tengah (Jateng), Rabu (23/11/2016). Deputi VI Bidang Komunisi & Informasi Badan Intelijen Negara (BIN) Sundawan tampil sebagai narasumber seminar yang diikuti ratusan pengurus masjid dari kabupaten dan kota se-Jateng tersebut. Seminar itu diharapkan dapat menyamakan visi dan misi dalam rangka menyuarakan Islam yang damai dan sebagai agama yang membawa rahmat serta kesejahteraan bagi seluruh alam semesta.

KLIK dan LIKE di sini untuk lebih banyak berita Semarang Raya

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif