SOLOPOS.COM - Warga mengangkut rumput pakan ternak dengan lori melalui jalur rel bergerigi di Bedono, Kabupaten Semarang, Jateng, Senin (5/12/2016). (JIBI/Solopos/Antara/Aditya Pradana Putra)

Rel bergerigi di Bedono juga dimanfaatkan warga.

Rel bergigi atau rel bergerigi di wilayah Bedono, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah (Jateng) yang telah berusia 111 tahun saat ini menjadi jalur kereta uap wisata Ambarawa-Bedono. Siapa sangka jalur besi di tanjakan itu bukan hanya berguna bagi sarana wisata, namun juga bermanfaat bagi warga setempat. Kantor Berita Antara, Senin (5/12/2016),mendokumentasikan warga yang memanfaatkannya untuk keperluan mengangkut barang dengan menggunakan kereta lori dorong.

Promosi Keren! BRI Jadi Satu-Satunya Merek Indonesia di Daftar Brand Finance Global 500

KLIK dan LIKE di sini untuk lebih banyak berita Semarang Raya

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya