Jateng
Selasa, 13 Juni 2023 - 16:44 WIB

Sejarah Blora, Wilayah Penghasil Sapi Terbanyak di Jawa Tengah

Sejarah Blora dimulai sejak zaman Kerajaan Pajang hingga kini menjadi wilayah penghasil sapi terbanyak di Jawa Tengah.

  Chelin Indra Sushmita   | Solopos.com

SOLOPOS.COM - Tugu Pancasila Blora. (Facebook)

Solopos.com, BLORA — Kabupaten Blora menjadi daerah yang paling banyak menghasilkan sapi potong di Jawa Tengah. Siapa sangka wilayah yang masuk kategori paling sepi ini justru menjadi sentra sapi terbesar.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif