Jateng
Sabtu, 24 September 2016 - 03:50 WIB

Foto Terminal Peti Kemas Semarang Sigap

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Proses bongkar muat di Terminal Peti Kemas Semarang, Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, Jateng, Rabu (21/9/2016). (JIBI/Solopos/Antara/Aji Styawan)

Terminal peti kemas Tanjung Emas dipersingkat.

Proses bongkar muat di Terminal Peti Kemas Semarang, Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, Jateng, Rabu (21/9/2016). (JIBI/Solopos/Antara/Aji Styawan)

Advertisement

Para pengelola Terminal Peti Kemas Semarang, Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, Jawa Tengah (Jateng) terus berupaya mempersingkat durasi waktu bongkar muat alias dwelling time. Pemerintah melalui Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman akan melakukan sinkronisasi bersama beberapa kementerian dan lembaga terkait permasalahan dwelling time atau waktu bongkar muat di pelabuhan itu hingga bisa dipersingkat menjadi di bawah tiga hari.

KLIK dan LIKE di sini untuk lebih banyak berita Semarang Raya

 

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif